- Buka program Command Prompt dan tulisakan perintah maka akan muncul sebagai berikut.
- Lalu buka program Command Prompt satu lagi lalu masukan perintah yang sama seperti langkah kedua namun tambahkan EDIT pada akhir perintah maka akan muncul layar warna biru seperti berikut.
- Setelah muncul layar biru maka masukan perintah sebagai berikut
.MODEL SMALL
.CODEORG 100H
TData : JMP Proses
T_ASCII DB 13,10,'Ini adalah tombol ASCII : $'
T_EXTENDED DB 13,10,'Ini adalah tombol Extended $'
Proses :
MOV AH,0
INT 16H
PUSH AX
CMP AL,00
JE EXTENDED
ASCII :
LEA DX, T_ASCII
MOV AH,09
INT 21H
POP AX
MOV DL,AL
MOV AH,2
INT 21H
CMP AL,'Q'
JE EXIT
CMP AL,'q'
JMP PROSES
EXTENDED :
LEA DX, T_EXTENDED
MOV AH,09
INT 21H
JMP PROSES
EXIT : INT 20H
END TData
Lalu save dengan nama LATIHAN9.ASM untuk lebih jelas perhatikan gambar berikut. - Setelah disave kita cek dengan menggunakan program Command Prompt yang kita buka pertama kali tadi, apabila kita menuliskan perintah dengan benar maka TASM akan menunjukan error message dan warning message ‘none’.
- Setelah dicek menggunakan TASM lalu dilanjutkan lagi dengan menggunakan TLINK dengan cara melanjutkan langkah sebelumnya maka akan muncul sebagai berikut.
- Untuk melihat hasilnya tinggal ketik LATIHAN9 lalu enter maka hasinya akan muncul. (Untuk program ini, tombol ASCII adalah tombol huruf, angka, atau simbol pasa keyboard. Sedangkan tombol EXTENDED adalah tombil F1 - F12)
Jangan menunda sebuah pekerjaan, lebih baik menyesali apa yang telah kita kerjakan daripada menyesali apa yang tidak pernah kita lakukan. (y)
Kamis, 30 Oktober 2014
Bahasa Rakitan : Memasukkan Satu Karakter Melalui Perintah Keyboard
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar